Logo Universitas Brawijaya

logo unibraw

Makna yang terkandung di dalam logo tersebut, kalimat “Join UB be the Best” merupakan moto Universitas Brawijaya yang berupaya menjadi yang terbaik.

  • Tulisan “UB” dalam bulatan menggambarkan keberadaan Universitas Brawijaya selalu dinamis dalam masyarakat dunia.
  • Sayap berjumlah 3 buah mengelilingi bulatan bola dunia, menunjukkan tiga pilar Tridharma Perguruan Tinggi (pendidikan dan pengajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat) yang bertaraf internasional.
  • Warna emas pada huruf dan gambar mengandung arti kebijaksanaan dan kejayaan.
  • Warna biru sebagai latar belakang menggambarkan bahwa Universitas Brawijaya bersifat universal.
  • Bingkai (frame) berbentuk bujur sangkar (seimbang pada semua sisi) memberi arti berkeadilan (fairness).

http://www.ub.ac.id

Tinggalkan komentar